My Ye Ye

Wednesday, April 27

Bibimbap (Kyuhyun & Ryeowook Favorite Food)

Admin lanjutin nih resep-resep makanan favorit member suju, sekarang waktunya makanan kesukaan Kyuhyun dan Ryeowook, yup Bibimbap.Ini admin share dari http://www.maangchi.com/recipe/bibimbap dan http://id.wikibooks.org/wiki/Resep:Bibimbap yang sedikit diubah bahannya karena da bahan yang susah didapet di Indonesia. 
 Bahan untuk 1 porsi:
  • 50 gr daging sapi has dalam iris tipis memanjang
  • 1/2 buah wortel, potong korek api
  • 1/2 buah mentimun, potong korek api
  • 2 buah jamur shitake, iris tipis***
  • 1 ikat kecil kangkung, potong** 
  • 50 gr tauge panjang
  • 1 sdm Saus Gochujang (Korean Hot Bean Pasta)*
  • kecap asin
  • minyak wijen
  • bawang putih cincang
  • daun bawang cincang
  • biji wijen
  • 1 buah telur ayam
  • 1 mangkuk nasi putih
  • Air (100mL untuk setiap merebus)
Cara membuat:
  1. Daging sapi: campurkan daging sapi yang telah diiris dgn 1/2 sdt kecap asin, 1/2 sdt minyak wijen, 1/4 sdt bawang putih cincang, daun bawang cincang, 1/2 sdt biji wijen, 1/4 sdt minyak wijen. Kemudian tumis sampai daging empuk.
  2. Sayuran: letakan sayuran dalam wadah terpisah, masing-masing jenis sayuran rebus sebentar dengan 1/2 sdt garam dalam api kecil kemudian tiriskan hingga seluruh air keluar.
  3. Sayuran: siapkan 1/2 sdt minyak wijen dalam wajan panaskan kemudian tumis daun bawang cincang, ½ sdt bawang putih cincang, 1 sdt biji wijen hingga harum, masukkan sayuran dan tumis sebentar lalu angkat.
  4. Jamur shitake: rendam dalam air hangat selama 5 menit
  5. Jamur shitake: tumis 1/2 sdt minyak wijen, 1/2 sdt kecap asin, daun bawang cincang, 1/2 sdt biji wijen dan jamur dalam wajan selama 3 menit, angkat.
  6. Saus Gochujang: 2 sdt gochujang, dicampurkan dengan 1/2 sdt gula pasir, 1/2 sdt biji wijen panggang dan 1 sdt minyak wijen.
  7. Telur: Goreng telur sampai setengah matang, angkat
Cara Penyajian:


  1. Siapkan nasi putih hangat yang diberi sedikit garam dan minyak wijen, letakan pada mangkuk ukuran sedang.
  2. Susun seluruh sayuran dan jamur shitake di atas nasi (sesuai selera yang akan makan :p)
  3. Letakan telur di atas nasi dan sayuran
  4. Siramkan Saus Gochujang
  5. Bibimbap siap dimakan!
Tips: 
*     Kalo kita gbs dapet saus gochujang, saus bisa diganti sesuai selera anda! ok....
**   Kangkung bisa diganti dengan Sawi Hijau, Sawi Putih atau Bayam.
*** Jamur Shitake pun bisa diganti dengan Kembang Kol 


Selamat Mencoba ^ ^

Tuesday, April 26

Most Popular Websites on April 2011



Kalian pasti sering buka beberapa website yang sama setiap hari seperti Twitter, Google, Youtube dsb. Tapi apa kalian tahu, website apakah yang paling sering dibuka para pengguna internet di seluruh dunia....?? Dari sebuah situs http://mostpopularwebsites.net/ bahwa bulan ini (April) yang menjadi Top Ten Most Popular Websites adalah:


1.  Google (www.google.com)



2.  Facebook (
www.facebook.com)


3.  Youtube (www.youtube.com)


4.  Yahoo (
www.yahoo.com)

5.  Blogspot (
www.blogspot.com)





6.  Baidu (www.baidu.com)
Ehm, mungkin beberap orang baru tau situs ini. Baidu.com adalah salah satu mesin cari paling populer di China. Baidu saat ini memegang 75,5% market share di pasar mesin cari online di China. Ia mengalahkan Google dengan jarak cukup lebar.



7.  Live (
www.live.com)

8.  Wikipedia (
www.wikipedia.org)



9.  Twitter (www.twitter.com)


10.Qq (www.qq.com)


    Sama dengan Baidu.com, tidak semua warga Indonesia tau website yang satu ini. QQ.com (www.QQ.com) adalah portal integrasi berita interaktif, produk hiburan dan layanan dasar yang banyak digunakan dan terbesar di Cina. Situs yang memiliki logo penguin ini melayani pengguna di seluruh dunia khususnya masyarakat Chinese dan didedikasikan untuk menjadi trend-setting dan main-stream media platform internet dengan kapasitas komunikasi terbesar dan interaktif. Melalui liputan berita yang luas, real-time dengan berbagai layanan informasi dan hiburan untuk ratusan juta pengguna internet.

    Wednesday, April 20

    Resep Topokki (Eeteuk's Favorite Korean Food)

    Masing inget kan dengan makanan korea kesukaan leader suju Eeteuk... Yap,Topokki atau Stir Fried Rice Cake . Sekarang admin kasih resepnya... sebenernya admin belum nyobain tapi mudahan semua suka. Ini admin share dari http://www.kourmet.net/ dan http://tazkiana.wordpress.com/ ...

    Bahan dasar Topokki adalah tteok ( 떡 ) yang disebut dengan garae tteok ( 가래 떡 ) yaitu jajanan dari beras yang berbentuk bulat memanjang. Kalian tau rasanya pedes bgts...('Sok Tau')

    Sekarang buat dulu bahan dasarnya yaitu kue berasnya atau garae tteok (tteok)

    A. Garaetteok (tteok)








    1. Bahan-bahan :
    • Tepung beras 300 g
    • Air 110g
    • Minyak wijen 3 sendok makan
    2 . Cara membuatnya :
    • Tuangkan air sedikit demi sedikit pada tepung beras, kemudian aduk pelan-pelan dengan menggunakan tangan. 
    • Haluskan dengan menggunakan tirisan. 
    • Panaskan panci kukusan, setelah kukusan sudah mengeluarkan uap, kukuslah tepung beras itu hingga matang. 
    • Setelah matang, angkat lalu dibuat menjadi adonan sambil mengoleskan minyak wijen supaya tidak lengket, hingga kenyal. 
    • Setelah itu adonan dibuat dengan bentuk panjang dan bulat . 
    • Kemudian oleskan sedikit minyak wijen di luarnya biar tidak langsung mengeras.
    B. Topokki Sause
     


    1.  Bahan-bahan:
    • 1 sdm bubuk cabe merah
    • 1 sdm Kochujang ,  tauco cabe merah
    • 1 sdm bawang putih yang dicincang halus
    • 1/2 sdm gula pasir
    • 3 sdm kaldu daging sapi
    • sedikit biji wijen, lada hitam, dan minyak wijen
    2. Cara membuat:
    • Panaskan minyak dalam wajan.
    • Tumis bawang putih
    • Lalu masukkan bumbu lainnya, masak hingga bumbu matang dan berbau harum.
    • Setelah bumbu masak, masukan bubuk cabe merah.
    • Angkat dan sisihkan

    C. Topokki


    1.  Bahan-bahan:
    • Tteok
    • Topokki Sause
    • 1/4 buah bawang bombay
    • 30 g wortel
    • 2 buah jamur Shitake kering
    • 1 buah cabe hijau dan merah
    • 1 sdt minyak goreng
    2. Cara membuat:
    • Potong tteok yang telah dibuat sepanjang 5 cm , sisihkan.
    • Potong melintang bawang bombay dan wortel
    • Iris tipis jamur Shitake yang telah direndam dengan air panas hingga lunak.
    • Potong melintang cabe hijau dan merah. 
    • Panaskan minyak dalam wajan, kemudian tumis bawang bombay, wortel, cabe merah dan hijau
    • Setelah bumbu berbau harum, masukan jamur shitake
    • Setelah semua masak, masukan saus topokki dan tteok, rebus hingga kuah mengental dan saus menyerap pada tteok
    • Angkat dan sajikan selagi hangat...


    Ini halal, so all dont worry...! Selamat Mencoba.... :D




    Tuesday, April 19

    Resep Dak Kang Jung (Yesung's Favorite Korean Food)

    Makanan ini adalah makanan korea kesukaan Yesung Super Junior... Ehm, ternyata makanan yang satu ini berbahan dasar sayap ayam yang diberi bumbu yang rasanya pedes... Buat kamu-kamu yg pengen nyobain menu ini, ini admin kasih resepnya yang admin share dari http://www.davidlebovitz.com/2010/02/sweet-and-crispy-chicken-wing-re/ (:p)

    Ingredients:

    For the batter

    • 1/4 cup (35 g) flour
    • 1/4 cup (30 g) cornstarch or other starch
    • 1 large egg
    • 1 tsp salt
    • 1/2 tsp ground red chili pepper
    • 10 chicken wings, tips removed, then each wing cut into two pieces
    • 1 tbsp frying oil (peanut, olive, or canola)
    For the coating
    • 1/2 cup (125 ml) water or beer
    • 3-inch (7 cm) piece of fresh ginger, peeled and thinly sliced
    • 1 1/2 tbsps soy sauce
    • 1/2 cup (packed) light or dark brown sugar
    • 3 tbsps rice vinegar
    • 1/2 cup (160 g) light corn syrup or rice syrup
    To finish
    • 1/3 cup (35 g) roasted walnuts (or peanuts), very coarsely chopped
    • 2 tbsps toasted sesame seeds
    • 1 tsp red chili flakes
    Method
    1. In a large bowl, mix together the flour, starch, egg, salt and ground chili pepper until it's a thick paste. Add the wings and mix well with your hands until they're thoroughly coated.  You may need to add a bit of water or milk if the paste is too dry.
    2. Put the coated wings in the ActiFry and drizzle with the oil. Close the lid and cook for 35 minutes, until brown and crispy.  (Or deep-fry the wings in a pot of hot oil twice, in batches. Drain well.)
    3. In a large pot or wok, bring to a boil the water or beer, ginger, soy sauce, brown sugar, rice vinegar, and syrup. Let cook until the mixture becomes syrupy and thick, and is foaming. It should be about as thick as honey.
    4. Turn off the heat and stir in the cooked wings, nuts, sesame seeds, and chili flakes, until completely coated.
    Tips:
    The chicken wings took 35 minutes to cook.  Here's a time-lapse image compilation of the process:

    Chicken Wings Cooked with Actifry

    1) The raw chicken wings coated in batter.
    2) Wings after 10 minutes of cooking.,
    3) After 20 minutes.
    4) Done after 35 minutes.

    Actifry Cleanup

    Afterward, the clean up was a breeze.  The loose batter became crisp, so it was really just a matter of wiping it out with a paper towel and giving the pan a quick wash.  No scrubbing required.  What *was* a big pain to clean was the wok I used to create the sticky coating.  Needed to soak in plenty of hot water before the syrup would wash off.

    Monday, April 18

    Makanan Kesukaan Member Super Junior

    1. Yesung (Dak Gang Jung)




    2. Eeteuk (Topokki)



     3. Siwon (Pajeon/scallion pancake)



     4. Shindong (Osam Bulgogi)



     5. Eun Hyuk (Japchae)



    6. Kyuhyun dan Ryeowook (Bibimbap)



    7. Heechul (Korean Beef Bulgogi)


    Ehm, apa rasanya ya makanan2 ntu??
    Ternyata kesukaan mereka pada makanan khas korea membuat mereka jadi Duta Makanan Khas Korea (Sok Tau *_*)....

    Oke2 kapan2 admin kasih resep makanan2 di atas deh...
    Thanks @INDOsuperELF dan @yesungworld buat infonya!

    Sunday, April 17

    Tentang Sebuah Kepercayaan (Amanah)

    Admin mu sharing, siapa tau bisa jadi pelajaran atau mungkin da yang mau berpendapat!

    Ini tentang amanah (kepercayaan)

    Kadang qt lupa bahwa ketika kita diciptakan oleh Allah sebagai hambaNya maka pada dasarnya kita sedang diberi kepercayaan untuk menjaga apa yang dititipkan kepada kita salah satunya amanah untuk menjaga tubuh kita dan amanah untuk selalu beribadah kepada Nya.

    Begitu pun dengan sesama manusia, seperti atasan yang memberi amanah kepada bawahannya,orang tua yang memberi amanah kepada anaknya, wakil rakyat yang diberi amanah oleh rakyatnya meskipun dari ketiga hal yang dicontohkan di atas memiliki bentuk amanah yang berbeda.

    Tapi jujur saja, pernahkah kita melalaikan amanah yang diberikan kepada kita baik disengaja maupun yang tidak disengaja???

    Jawabanya pasti iya, bener kan?

    Tapi apakah kelalaian tersebut menjadikan kita bagian dari orang Munafik, seperti Hadist Rasulullah saw yg artinya “Tanda orang munafik itu tiga walupun ia puasa dan salat serta mengaku dirinya muslim. Yaitu jika ia berbicara ia berdusata jika berjanji ia menyalahi dan jika dipercaya ia khianat.”

    Ehm...
    Ada baiknya telusuri dulu makna 'khianat' disana,apakah diartikan hal yang disengaja atau tidak disengaja.

    Seorang ulama menafsirkan bahwa makna orang khianat tersebut ialah "apabila seseorang memberikan janji kepada orang lain, atau kepada isterinya, anaknya, sahabatnya, atau kepada seseorang dengan mudah kemudian dia mengkhianati janji tersebut tanpa ada sebab uzur syar'i maka telah melekat pada dirinya salah satu tanda kemunafikan."

    Uh bener ga ya pendapat di atas??? (Na'udzubillah)
    Trz bagaimana bila kelalaian tersebut dilandasi sebab yang jelas sesuai syariat atau terjadi tanpa disengaja??

    Tanyakan pada ulama di sekitar anda aja ya...Soalnya admin ga berani menjudgement tanpa ilmu...
    So buat pembaca,jangan ditelan mentah2 ya makna tulisan di atas! biar lebih jelas sebaiknya kita belajar lagi tentang Tafsir Quran dan Hadist...

    Ok...

    Urutan Ketampanan Member Super Junior Menurut Staff Cewe SME

    Ternyata bukan hanya para ELF yang suka ngebanding-bandingin para member Suju dari facenya, tetapi para Staf SME juga diminta ntuk mengisi polling buat ngurutin member suju berdasarkan wajahnya (ganteng/kurang ganteng)... Ini hasil poling yang admin share dari @INDOsuperELF

    1. Siwon
    2. Hankyung
    3. Ki Bum

    4. Heechul
    5. Kang In
    6. Sung Min
    7. Leeteuk
    8. Donghae

    9. Yesung

    10. Eunhyuk

    11. Kyuhyun

    12. Ryeowook

    13. Shindong




    Menurut kalian???
    Pasti da yang ga setuju... so tenang ajah ni cuma versi staf cewek SME aja ko!

    Saturday, April 16

    Lyric of Fly (Super Junior K.R.Y)

    Ini lirik lagu Fly buat para pencinta lagu super junior K.R.Y.... 


    (KYUHYUN) Oksang wi eh hollo anja noraereul boolluhjji
    Nareul bichwuhjooneun byuhl gwanjoong sama
    (RYEOWOOK) Jobeun golmok dolgo dolmyuh ddwigo ddo dwiuhjji
    Shinbari haejyuh darha buhril ddaekkaji
    (YESUNG) Every night maeil kkoouhdduhn sojoonghan kkoomdeul
    Ijeneun pyuhlchiruh naragal guhya

    Reff:
    (K.R.Y.) Superstar ijen naya moksoril nopyuh jilluh
    Naega noogooyuhdduhn OK nae koomeul hyanghayuh Let's go
    Superstar ijen nuhya moksoril keuge jilluh
    Joojuhma shijakhae nuhmanui woojooreul boyuhbwa

    (RYEOWOOK) Jal dwel guhya jarhalguhya soo uhbshi wechyuhjji
    Ddaeron himi deulgo jom dooryuhpjiman
    KYUHYUN) Werowuhdo seulpuhjyuhdo an woonda haessuhjji
    Ddaddeuthan nuhui wiro nae maeum woollyuh
    (YESUNG) Every night maeil kkoouhdduhn sojoonghan kkoomdeul
    Ijeneun pyuhlchiruh naragal guhya

    Reff:
    (K.R.Y.) Superstar ijen naya moksoril nopyuh jilluh
    Naega noogooyuhdduhn OK nae koomeul hyanghayuh Let's go
    Superstar ijen nuhya moksoril keuge jilluh
    Joojuhma shijakhae nuhmanui woojooreul boyuhbwa

    (KYU♥HYUN) Ja nooneul gama miraeui ne moseubeul geuryuh
    (RYEOWOOK) Baraedduhn koomi boiji anhni

    Reff:
    (K.R.Y.) Superstar ijen naya moksoril nopyuh jilluh
    Naega noogooyuhdduhn OK nae koomeul hyanghayuh Let's go
    Superstar ijen nuhya moksoril keuge jilluh
    Joojuhma shijakhae nuhmanui woojooreul boyuhbwa
    Nuhmanui woojooreul boyuhbwa

    (RYEOWOOK) Pyuhlchyuhbwa
    (KYUHYUN) Shijakhae
    (YESUNG) Ije shijakhae
    (K.R.Y.) Nuhmanui woojooreul boyuhbwa

    Kalo mau download lagunya klik link ini:
    Link 1 : download
    Link 2 : download

    Friday, April 15

    Streching...


    Share photos on twitter with Twitpic

    New Super Junior KRY Single (Fly)

    Chughae... Akhirnya Super Junior KRY ngerilis lagu barunya....
    meskipun belum ada video klip nya baru teaser nya ajah tapi ok lah...
    kalian tau lagunya asik bgt....
    dengerin deh....
     Ini teaser Super Junior KRY Fly.....

    Ini full audionya.....

    Wednesday, April 13

    Seating Plan KIMCHI 2011

    Sumber : @
    Ini seating plan buat konser KIMCHI nanti... ga enak bgts yang tribune 2. Pantes murah..... paling enak berarti festival 1 n VIP ajah.... harga ga kn boonk! tapi tribune 2 juga enak cz tepat bgts di depan stage....

    Lagu-Lagu Penyemangat Olahraga Tiap Negara yang Paling Ok...

    Setiap negara pasti punya yell2 atau lagu-lagu yang dinyanyikan sebagai alat penyemangat para atlet yg akan bertanding... tapi ga semua lagu asyik didenger! ada aja lagu yang pamornya cepet ilang alias asal easy listening ajah... so ini beberapa lagu paling ok dan dinyanyikan oleh penyanyi yang ok juga...!
    1. Garuda di Dadaku by Netral Band (Indonesia)
    Warga negara Indonesia sebelah mana sih yg gtw lagu ini (kecuali yg ga pny tape atau tv)... lagu ini sering  bgt dinyayikan dalam laga sepak bola terutama waktu Tim Nasional Sepak Bola Indonesia kembali jadi Bintang di ajang AFC Cup 2010...meskipun ga juara.


    2. Victory Korea by Super Junior (Korea Selatan)
    Ehm, para ELF tau bgt lagu ini. Yups lagu ini dinyanyiin m super junior sebagai lagu penyemangat Tim Nasional Sepak Bola Korea yang bertanding di Piala Dunia 2010 kemaren! 

    3. Waka-Waka by Shakira (Afrika Selatan)
    Kalo lagu ini sebenrnya lagu resmi World Cup 2010... Lagu ini booming bgt karena dinyanyikan ma si seksi Shakira...
    4. Go Go Go Ale Ale Ale by Ricky Martin (Amerika Latin)
    Lagu lama ini masih ok loh didengerna, lagu ini sebenernya lagu untuk World Cup 1998 di England tapi karena dinyanyikan juga dalam bahasa latin maka ini bisa jadi lagu penyemangat untuk wakil dari Amerika Latin...


    Tuesday, April 12

    Super Junior Concert in Jakarta Part 2


    Berdasarkan info resmi dari Promotor Super Junior di Jakarta bulan Juni ini melalui twitter @
    mengatakan bahwa "SUPER JUNIOR will attend KIMCHI K-POP event in Jakarta, Indonesia on June, 4th 2011 . CONGRATS, Indonesian ELF!" dan yang terbaru.... Super Junior akan datang dengan format lengkap (Versi Bonamana) tanpa Hangeng, Kang In dan Ki Bum.... 
    Ini didasarkan pada pernyataan @ "Kontrak kami dengan SM (Management Super Junior) adalah utk full team SuJu, 10 org."
    So buat para ELF jangan kuatir ya...! Yang penting siapin uang buat beli tiket....

    5 Hal Bencana Akibat Ulah Manusia

    Bencana saat ini secara beruntun datang menghampiri, termasuk di negara ku Indonesia. Ulah siapa? mungkin takdir dari yang Maha Kuasa namun penyebab utamanya adalah manusia (saya mungkin termasuk) yang tidak bisa mengendalikan tindakannya terhadap alam sehingga yang Maha Kuasa menunjukan kehendakNya pada alam.... berikut 5 bencana yang diakibatkan oleh ulah manusia versi saya....
    1. Kebakaran Hutan
    Kebakaran di Indonesia rata-rata terjadi dengan sengaja artinya pembakaran dilakukan dengan sengaja oleh manusia untuk pembebasan lahan.

    2. Banjir
    Ugh... banjir tipe ini jelas bgts karena manusia, selokan n gorong-gorong pembuanganm air udah ketutup sampah. Belum lagi tidak adanya daerah resapan air yang dipenuhi tanaman2... huh!

    3. Serangan Hama
    Yang pernah belajar Biologi pasti tau tentang rantai makanan, menurut peneliti dari ITB serangan hama bisa jadi akibat ulah manusia yang memutus rantai makanan ulat bulu, sehingga ulat bulu berkembang biak tanpa ada yang mengendalikan (Hukum Alam). Geli ga....????


    4. Serangan Hewan Liar

    Kalo yang ini jangan ditanya... setiap hewan butuh makan! terus kalo dia udah ga punya makanan apa yang bakal hewan2 ini lakuin...??????

    5. Gunung Sampah
    Ehm sampah... saya, kamu, dia, kalian, Q-ta semua adalah subjek yang membuat bencana ini....

    Manusia dikasih akal, so kapan Q-ta akan bertindak????

    Amatilah...

    Ternyata benar, kalo seseorang berubah menjadi artis, maka banyak hal yang akan berubah...salah satunya hair style n face... coba amati deh salah satu penyayi di bawah ini. Yesung super junior, inget bgt waktu pertama kali debut di suju, doi adalah salah satu member yang penampilannya jarang di ekspose. Dia juga pernah nangis gara-gara ngerasa ga dapet fans... tapi sekarang terbukti kualitas vokal yang ditunjang penampilannya yang makin ok bikin dia makin dikenal oleh penikmat musik di asia...

    eh doi cantik bgts.... wkwkwkwk!


    Coba deh liat foto di atas, ini tampang doi di awal karir... sekarang liat tampang dia yang terbaru.....!

     Ini foto yang di upload ma yesung bulan april ini melalui yfrog.com yang di publish di twitter.... dia putih bgt n kaya bukan yesung.... cs kemampuan self pic nya bikin mata dia ga keliatan sipit.
    Ini foto waktu promosi lagu No Other ... lucu kan walaupun rada item! mata mah tetep sipit... hihihi!

    Atau kalian bisa liat video ini, video ini diambil bulan Februari 2011 dalam sebuah acara kontes nyanyi di Seoul....